Pendaftaran MHI Tennis Q4 2019
PENDAFTARAN MEMBER
MHI TENNIS Q2 – 2019 DIBUKA
Komunitas MHI Tennis kembali membuka pendaftaran untuk rekan-rekan yang ingin berlatih tenis bersama Team MHI tennis. Pendaftaran di buka untuk Quarter 4, tahun 2019 periode (Oktober-Desember) – 3 Bulan Latihan kurang lebih 14 session. Latihan akan diadakan pada:
WAKTU:
Latihan akan dimulai tanggal minggu 7 Oktober 2019 hingga 30 Desember 2019. Waktu jam 15.00 – 19.00 setiap hari minggu (Total estimasi 10-12 jam/latihan – tergantung jumlah peserta)
TEMPAT:
Lapangan Tenis Patra Resident, Perumahan Patra Residen Kuningan, Jakarta
FEE/3BULAN:
Fee/3 bulan (14 X pertemuan ) = Rp 550.000,-/orang
Anggota baru wajib untuk membeli kaos seragam Rp 275.000,-
[……]